Biologi Sekolah Menengah Pertama 1. rencangan produk kerajinan yang berkaitan dengan nilai jual dan keberdaan suku cadang termasuk ke dalam faktor .... a. ergonomis b. ekonomis c. teknologi d. teknis

2. kayu sering dimanfaatkan untuk membuat Mebel, seperti meja dan kursi. bahan yang digunakan untuk memperindah mebel dari kayu adalah .....
a.lem dan cat
b.tali dah paku
c.cat dan pernis
d.las dan amplas

3. sesuatu yang diolah manusia dengan menggunakan bahan kimia dan panduannya, bukan asli dari alam, untuk mendapatkan efek duplikasi bahan alam adalah ...
a. bahan alam
b. bahan buatan
c. produk dengan nilai informatif
d. produk dengan nilai prestise

4. nilai suatu jenis rotan untuk keperluan produk sangat ditentukan oleh......
a. memiliki ruas batang yang terkadang ditonjolkan pada kerajinan
b. tanaman dengan pertumbuhan cepat
c. masing-masing jenis kayu yang berbeda ciri-cirinya
d. kekuatannya menahan beban yang bekerja pada saat produk tersebut digunakan

5. pembuatan kerajinan berbahan dasar logam terkadang dilapisi krom yang bertujuan....
a. memperindah tampilan
b. menghindari korosi
c. permukaannya mengilap
d. memperkuat logam

6. alat yang digunakan dalam pembuatan lukis kaca adalah....
a.pena,stapler,pisau,dan meja
b.kuas,pisau,dan kertas desain
c.pena,pisau,kuas,dan kertas desain
d.pena,kuas,kertas desain,dan stapler

7. teknik yang digunakan dalam pembuatan kerajinan dari logam adalah ......
a. tempa,cor,dan cetak
b. tatah,bur,dan gulung
c. pilin, sobek,dan gulung
d. tangan,cetak,dan mesin

8.keuntungan menggunakan bahan bambu dibandingkan kayu adalah .....
a.siklus hidupnya pendek
b.mudah rapuh dan pecah
c.lebih kuat dibandingkan kayu
d.lebih tahan lama daripada kayu​